Udah biasa banget jika Jakarta memiliki banyak sekali mall yang kerap dijadikan tujuan wisata belanja bagi wisatawan dari luar kota. Meski jumlahnya banyak, mall-mall di Jakarta biasanya selalu ramai pengunjung yang ingin refreshing, nongkrong, kulineran, belanja hingga mencari hiburan.
Pastinya sensasi belanja atau sekedar nongkrong di mall Jakarta berbeda dengan mall yang ada di Bandung. Namanya jugak ibukotahhh hehehehe.
Mulai dari desain eksterior bangunannya, kelengkapan vendor hingga interior yang terlihat mewah dan megah. Jadi jika kalian berkunjung ke aneka rupa mal dengan naik bus travel dari Bandung ke Jakarta, jangan sampai melewatkan berkunjung ke mall-mall yang ada di Jakarta ya.